S1 Bahasa Mandarin dan Kebudayaan Tiongkok
Visi | Menjadi program studi Bahasa Mandarin dan Kebudayaan Tiongkok yang unggul di Indonesia dalam menghasilkan lulusan profesional di bidang penerjemahan bahasa Mandarin dan kebudayaan Tiongkok, serta kewirausahaan, yang berlandaskan ketakwaan, bersikap kritis dan inovatif untuk memberi kontribusi dalam pembangunan bangsa dan negara. |
Misi |
|
Alamat Website | https://mandarin.unsada.ac.id/ |